Wednesday, June 5, 2013

Sandwich Paratha


Kalau weekend selalu bikin flatbread untuk sarapan. Kalau nggak rooti ya paratha (roti canai). Karena masih ada tumis sayuran, pagi ini hanya bikin paratha dan tumis sayuran sebagai filingnya. Lalu dipanggang dengan toaster, maka jadilah sandwich paratha. Silahkan sarapan, jangan terlambat.
Untuk membuat parathanya bisa klik link ini. Tapi bikin parathanya yang bujursangkar ya, supaya gampang melipatnya.

Bahan-bahan :
2 paratha bujursangkar (roti canai).
Tumis sayuran secukupnya.

Caranya :
- Letakkan di piring roti paratha dan letakkan tumis sayuran sebagai bahan isian di tengah paratha.
- Lipat kiri dan kanan, lalu letakkan di dalam toaster selama 4 - 5 menit.
- Siap untuk sarapan.


Nutrition Facts Widget Image

No comments:

Post a Comment

Terima kasih untuk kunjungannya. Silahkan tinggalkan pesan dan kalau ada juga link blog temans semua. Supaya aku bisa kunjungin balik. Salam kenal ya.Terima